Ketum PBNU: PKB Jangan Lagi Jadikan NU sebagai Alat Politik | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Ketum PBNU: PKB Jangan Lagi Jadikan NU sebagai Alat Politik

Editor: Yudi Arianto
Wartawan: Muji Harjita
Senin, 07 Maret 2022 03:40 WIB

Ketua Umum PBNU KH Yahya Cholil Staquf saat memberikan pengarahan, tampak duduk di belakang, Wakil Ketua Rais Syuriah PBNU KH Anwar Iskandar. foto: MUJI HARJITA/ BANGSAONLINE

KEDIRI, BANGSAONLINE.com -  (Partai Kebangkitan Bangsa) tidak bisa menjadikan PBNU sebagai alat politik. Artinya, tidak boleh main-main klaim NU untuk mendapatkan suara. Hubungan dan NU biarlah berlangsung secara alami saja.

Demikian disampaikan oleh Ketua Umum PBNU KH. Yahya Cholil Staquf di hadapan PCNU Kabupaten dan pengurus MWC NU se-Kabupaten di Kantor PCNU Kabupaten , Minggu (6/3/2022) malam.

Menurut - sapaan , harus bekerja secara rasional dengan memberikan maslahat yang nyata kepada rakyat, sehingga rakyat mau memilih .

"Maka kemarin, (ketika) ada beberapa cabang bikin kegiatan politik di Kantor PCNU dengan backdrop kegiatan PCNU, kita langsung beri peringatan secara lisan yang berlaku untuk seluruh cabang di Indonesia. Bila ada yang bikin begini lagi, maka langsung kita terbitkan surat tertulis tahap satu. Diulangi lagi, tahap dua, diulangi lagi, pecat. Pokoknya tidak boleh," ujarnya disambut tepuk tangan para hadirin.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video