Jaga Kamtibmas, Polsek Pakis Malang Ajak Masyarakat Galakkan Lagi Siskamling | BANGSAONLINE.com - Berita Terkini - Cepat, Lugas dan Akurat

Jaga Kamtibmas, Polsek Pakis Malang Ajak Masyarakat Galakkan Lagi Siskamling

Editor: Rohman
Wartawan: Tuhu Priyono
Kamis, 10 Februari 2022 21:50 WIB

Kapolsek Pakis, AKP Lutfi, saat menggelar penyuluhan hukum untuk 15 desa di wilayahnya.

MALANG, BANGSAONLINE.com , , mengajak masyarakat menggalakkan kembali siskamling guna menjaga keamanan dan ketertiban wilayah. Ajakan ini disampaikannya saat memberikan penyuluhan hukum di 15 desa se- di Desa Saptorenggo, Rabu (9/2) malam.

Dalam acara yang dihadiri para tokoh masyarakat itu, kapolsek menyampaikan analisa dan evaluasi dari Polsek Pakis, bahwa angka kriminalitas cenderung meningkat belakangan ini. Salah satu faktornya, karena permasalahan ekonomi yang dialami masyarakat, dampak dari pandemi Covid-19 berkepanjangan.

Karena itu, pihaknya mengajak mengantisipasi segala tindak kejahatan itu melalui peran serta masyarakat, dengan membangkitkan kembali sistem keamanan lingkungan (siskamling).

"Jangan sampai nantinya orang menjadi nekat untuk melakukan kejahatan akibat ekonomi yang tidak menentu," ujarnya.

"Mari kita bangkitkan terus sistem keamanan lingkungan dengan cara mendirikan pos siskamling di lingkungan masing-masing,” tuturnya menambahkan.

Simak berita selengkapnya ...

1 2

 

Berita Terkait

Bangsaonline Video