​Sicita, Mas Dito: Terobosan Baru Bangkitkan Cinta Tanah Air

​Sicita, Mas Dito: Terobosan Baru Bangkitkan Cinta Tanah Air Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana saat memberi salam kepada kader PDI Perjuangan. (Foto: Ist.)

KEDIRI, BANGSAONLINE.com - () baru saja menggelar (sicita) secara serentak yang diikuti ribuan kader dan simpatisan. , , termasuk salah satu kader yang turut menggelorakan sicita.

"Pencanangan oleh Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan ini menjadi terobosan baru untuk membangkitkan kembali rasa cinta tanah air yang dituangkan dalam gerakan senam," kata Dhito, sapaan akrab Putra Menseskab Pramono Anung, melalui rilis yang diterima BANGSAONLINE.com, Sabtu (21/5/2022).

Ia berharap tidak hanya dilakukan pada momen Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) saja, namun bisa diterapkan di rumah karena semua orang bisa dengan mudah melakukan. Pada pemuda dan milenial, dapat dijadikan contoh untuk membuat event-event menarik dan sederhana namun memiliki nilai patriotisme.

"Dengan kegiatan semacam ini akan memicu pemulihan ekonomi. Karena dengan event-event yang digelar di tempat strategis pasti akan ada jajanan hingga lapak-lapak UMKM yang dapat berjualan," tambahnya. (uji/ns)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Lihat juga video 'Peringatan Hari Jadi Kabupaten Kediri ke-1220 di Pendopo Panjalu Jayati':


Berita Terkait

BANGSAONLINE VIDEO